Template contempo Super-Indie (C-Indie) gratis

Assalamualaikum teman - teman, apa kabarnya semoga sehat - sehat aja , di pandemi covid-19 harap teman teman jaga kesehatanya ya tetap #dirumahaja.

Oke pada kesempatan kali ini saya akan membagikan template keren contempo Super Indie karya  Anissa Auliasari, Template ini pengembangan dari template contempo cendana default blogger berikut tampilan dari template ini

Tampilan Desktop


Tampilan mobile


Dari template terbaru ini masih contempo namun dengan beberapa perbaikan fitur:
  • Menambahkan menu navigasi samping (sidenav) yang keren
  • Memperbaiki sruktur heading
  • Perbaikan pada problem kecepatan mobile
  • Dominan warna hitam terutama bagian header dan overlaynya.
  • Tersedia Slot widget iklan,posting,sidebar,dll dan fleksibel bisa diubah sesuka hati.
Untuk teman - teman yang ingin mengubah menunya ubah lah syntax dibawah ini sesuai keinginan.

<div id='navbar'>
<a class='active' href='/'>Beranda</a>
<a href='#'>Privasi</a>
<a href='#'>Hubungi</a>
</div></div>
<span onclick='openNav()' style='font-size:20px;cursor:pointer'><svg style='width:28px;height:28px' viewBox='0 0 24 24'>
<path d='M3,6H21V8H3V6M3,11H21V13H3V11M3,16H21V18H3V16Z' fill='indigo'/>
</svg></span>
<div class='sidenav' id='mySidenav'>
<a class='closebtn' href='javascript:void(0)' onclick='closeNav()'>Close &#9747;</a>
<a href=''><font COLOR='RED'>MENU:</font></a>
<a href='#'>Link 1</a>
<a href='#'>Link 2</a>
<a href='#'>Link 3</a>
<a href='#'>Link 4</a>
<a href='#'>Link 5</a>
<a href='#'>Link 6</a>
<a href='#'>Link 7</a>
<a href='#'>Link 8</a>
<a href='#'>Link 9</a>
</div>

Untuk mengedit menu footer, bisa di edit link - link dibawah ini.

<b:section class='footer' id='footer' name='Footer' showaddelement='true' tag='footer'/>
<div class='editblog'><div class='editblogsocial-icons'> <ul> <li class='social-facebook'><a href='https://www.facebook.com/AnissaSufyan/' target='_blank' title='Facebook'>Facebook</a></li><li class='social-twitter'><a href='https://twitter.com/sufyan331?s=09' target='_blank' title='Twitter'>Twitter</a></li> <li class='social-instagram'><a href='https://www.instagram.com/sufyan_yaan/?hl=en' target='_blank' title='Instagram'>Google+</a></li> <li class='social-pinterest'><a href='https://id.pinterest.com/sufyan_yaan/' target='_blank' title='Pinterest'>Pinterest</a></li> <li class='social-rss'><a href='https://www.google.com/bookmarks/' target='_blank' title='RSS'>RSS</a></li> <li class='social-youtube'><a href='https://www.youtube.com/user/Nayfus1' target='_blank' title='youtube'>youtube</a></li></ul>

jika ingin merubah warna header dan navbar (C-Indie),ubahlah di bagian background-color.

.header {
background-color: #333;
padding: 10px;
height: auto;
text-align: center;
z-index:999
}
#navbar {
border-top: solid;
overflow: hidden;
background-color: #333;
z-index:999
}
#navbar a {
font-family: IM English Fell, cursive;
float: left;
display: block;
color: #f2f2f2;
text-align: center;
padding: 14px 16px;
text-decoration: none;
font-size: 19px;
z-index:999
}
#navbar a:hover {
background-color: #ddd;
color: black;
z-index:999
}
#navbar a.active {
font-family: IM Fell english, cursive;
background-color: #333;
color: white;
z-index:999
}





Okelah sampai disini saja teman teman , jika ingin ditanyakan bisa komen di form komentar yang tersedia.
Terima kasih semoga bermanfaat :)

sumber refrensi : www.editblogtema.net

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Template contempo Super-Indie (C-Indie) gratis"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel